Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Merekam Suara pada Slide Powerpoint

Assalamu Alaikum, wr wb. Pointertivi kali ini membahas cara merekam suara pada slide powerpoint.
Cara merekam suara pada slide powerpoint, hal yang perlu kita persiapkan adalah mic atau microfon, untuk memasukkan suara kita ke komputer atau laptop.
 

Cara Merekam Suara pada Slide Powerpoint

Langkah-langkah merekam suara pada slide presentasi powerpoint :
1. Buka slide tempat merekam suara kita.
2. Klik menu insert, Klik Audio dan pilih Record Audio.
3. Selanjutnya terbuka Windows Record Sound.
4. Kita dapat merubah nama pada record sound
5. Untuk merekam klik titk merah pada record sound
6. Untuk menyelesaikan perekaman, klik ok pada record sound.

Cara Merekam Suara pada Slide Powerpoint

Kemudian akan muncul ikon audio pada slide powerpoint, klik ikon tersebut, selanjutnya ikuti langkah berkut ini :
1. Klik ikon Audio, pilih menu Playback, pada start rubah menjadi automatically, terus beri centang pada Hide Duration Show.
2. Selanjutnya klik ikon audio, pilih menu Animation, pada start, ubah menjadi With Previous

Langkah-langkah merekam suara sudah selesai. Coba Anda jalankan presentasi powerpoint Anda.
Apabila Anda kurang jelas dengan penjelasan cara merekam suara atau audio pada powerpoint di atas, Anda bisa lihat pada video youtube di bawah ini.

Semoga cara merekam suara pada powerpoint ini, dapat bermanfaat bagi Anda. Terima kasih.